Thomas Doll Bawa 22 Pemain ke Malang, Tak Ada Behrens
JakOnline – Persija Jakarta membawa 21 pemain ke Malang untuk laga tandang melawan Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Minggu (28/8). Di antara daftar pemain yang dibawa, tidak tampak nama gelandang.